Kerah adalah bagian dari kemeja,gaun,mantel atau blus yang dipasang melingkar digaris leher.
Sedangkan bentuk dan model kerah itu
sendiri sangat banyak ragamnya.
Bentuk kerah tersebut pada dasarnya
Mempunyai perannya masing masing.
Tergantung model,jenis dan kesempatan dalam penggunaan baju
Secara fungsional kerah sebagai penutup kekurangan pada tubuh area leher dan bahu.
Selain itu kerah juga berfungsi sebagai pelindung leher dan bahu dari sinar matahari dan udara dingin.