Minuman

Cincau Hijau Banyak Manfaat dan Segar

Cincau hitam (Platostoma palustre) adalah spesies tanaman penghasil cincau yang termasuk dalam genus Platostoma dari keluarga Lamiaceae. Spesies ini tumbuh secara luas di wilayah Asia Timur seperti Tiongkok tenggara dan Taiwan. Habitatnya umumnya mencakup daerah jurang, daerah berumput, daerah kering, dan dan daerah berpasir. Tumbuhannya dapat mencapai tinggi 15 cm hingga 100 cm dengan batang dan daun yang berbulu. Daunnya umumnya berbentuk setetes air mata …

Read More »

Manfaat Teh Hijau Bagi Tubuh

Teh hijau adalah salah satu jenis tumbuhan Camellia sinensis. Tumbuhan ini banyak digunakan untuk pengobatan di Jepang dan Cina sejak berabad-abad lalu. Dibandingkan dengan jenis teh lainnya, proses pengolahan teh hijau lebih singkat sehingga kandungan antioksidan dan nutrisi di dalamnya tetap terjaga. 1. Membakar Lemak dan Menurunkan Berat Badan Manfaat teh …

Read More »

Es Kelapa Kopyor Segar Nikmat

Kopyor (yang oleh sebagian masyarakat di Jawa Tengah disebut garoh) adalah kelainan genetik pada buahkelapa. Ciri kelainan ini adalah “daging buah” yang empuk atau terlepas dari tempurungnya, jumlah air kelapa sedikit, dan aroma yang khas yang berbeda dari daging kelapa biasa. Sifat ini merupakan hasil mutasi spontan di bagian mayang yang bersifat setempat (biasa dikenal dalam botani sebagai chimera). …

Read More »

Loloh Cemcem Minuman Berkhasiat Khas Bangli Bali

Pulau Bali tidak hanya terkenal akan wisata seni dan budayanya yang sudah melegenda sampai ke mancanegara tetapi terkenal akan wisata kulinernya. Bali memiliki berbagai macam makanan dan minuman khas Bali yang sudah terkenal sampai ke luar negeri. Salah satu minumannya yakni Loloh Cemcem. Loloh Cemcem berasal dari daerah Penglipuran. Tak hanya tersohor dari aspek kebersihannya, Desa Penglipuran yang terletak di Banjar Penglipuran, …

Read More »

Buah Atap (Kolang-Kaling)

Kolang-kaling (buah atap) adalah nama camilan kenyal berbentuk lonjong dan berwarna putih transparan dan mempunyai rasa yang menyegarkan. Kolang kaling yang dalam bahasa Belanda biasa disebut glibbertjes yang secara harafiah berarti “benda-benda licin kecil” ini dibuat dari biji pohon aren (Arenga pinnata) yang berbentuk pipih dan bergetah. Untuk membuat kolang-kaling, para pengusaha kolang kaling biasanya membakar buah aren …

Read More »

Teh Talua Khas Sumatra Barat

Teh talua atau teh telur adalah minuman manis khas Sumatra Barat yang dapat dijumpai di lapau, warung tradisional Minangkabau hingga restoran Padang. Minuman ini berupa teh ditambah gula dan telur yang sudah dikocok serta sedikit perasan jeruk nipis. Telur yang digunakan umumnya adalah telur ayam kampung. Teh talua biasanya dikonsumsi sebagai penambah stamina kerja. Cara membuat teh talua cukup mudah. Pertama-tama, telur bebek atau telur ayam kampung dikocok, dicampur …

Read More »

Wedhang Ronde Cocok Disaat Musim Hujan

Ronde (Jawa: ꦫꦺꦴꦤ꧀ꦝꦺ, translit. Rondhé) adalah makanan tradisional Tionghoa dengan nama asli Tāngyuán (Hanzi tradisional: 湯圓; Hanzi sederhana: 汤圆; Pinyin: tāngyuán). Nama tangyuan merupakan metafora dari reuni keluarga (Hanzi tradisional: 團圓; Hanzi sederhana: 团圆; Pinyin: tuányuán (menyerupai tangyuan)). Ronde terbuat dari tepung ketan yang dicampur sedikit air dan dibentuk menjadi bola, direbus, dan disajikan dengan kuah manis. Ukurannya bisa kecil atau besar, diberi isi maupun tidak. Masyarakat China biasa mengonsumsi tangyuan …

Read More »

Jus Jeruk Tanpa Gula Bermanfaat Bagi Tubuh

Jus jeruk dapat mendukung kesehatan jantung Menurut Pusat Pengendalian dan Pencegahan Penyakit (CDC), penyebab utama kematian nomor satu di Amerika Serikat adalah penyakit jantung. Jadi jika ingin mengubah pola makan yang berdampak pada umur panjang, sebaiknya Anda mencari cara untuk memperkuat jantung Anda. Menurut anggota dewan ahli medis Lauren Manaker, …

Read More »

Manfaat Kopi Espresso Bagi Tubuh

Kopi sudah menjadi minuman yang disukai semua orang di dunia. Meskipun banyak orang yang tidak bisa minum kopi karena rasa pahitnya, dengan menambahkan bahan tertentu kopi bisa menciptakan rasa yang unik dan tidak pahit seperti meningkatkan gula, susu, gula aren, kayu manis dan lain- lain. Dari seluruh jenis minuman kopi, …

Read More »

Kembalikan Imunitas Tubuh Dengan Seduhan Wedang Uwuh

Wedang uwuh (Hanacaraka:ꦮꦺꦢꦁ​ꦲꦸꦮꦸꦃ) adalah minuman seduh dengan bahan-bahan yang berupa dedaunan yang mirip dengan remoah Dalam bahasa Jawa, Wedang berarti minuman yang diseduh, sedangkan uwuh berarti sampah. Wedang uwuh disajikan panas atau hangat memiliki rasa manis dan pedas dengan warna merah cerah dan aroma harum. Rasa pedas karena bahan Jahe, sedangkan warna merah karena adanya Secang. Wedang uwuh ini adalah minuman khas dari Yogyakarta. …

Read More »